Pak Guru Frans
Dalam kehidupan, kadang-kadang kita menemukan hal-hal yang kita anggap tidak masuk akal atau sulit dipahami. Hal seperti itu merupakan mitos. Dalam wacana-wacana berikut kita akan belajar hal-hal yang berkaitan dengan mitos: definisinya, bentuk-bentuknya, manfaatnya untuk kehidupan manusia, serta kaitannya dengan fabel dan legenda.
Pak Guru Frans
Mari kita mulai dengan menggunakan “Google” untuk mencari informasi di internet tentang mitos tikus yang terkenal di masyarakat Indonesia.
1
Pilihlah dengan cara mengeklik tautan yang tepat untuk menjelaskan mitos tikus!
2
Apa tujuan pelaksanaan ritual pengantar raja tikus?
Kamu dapat memilih lebih dari satu jawaban.
Jawaban Pertanyaan 2
 
Agar tikus-tikus tidak lagi mengganggu sawah petani.
 
Agar padi tumbuh subur dan tidak diserang hama.
 
Menghilangkan kutukan bencana kelaparan dari Sang Pencipta.
 
Menghormati Sang Pencipta tikus sehingga dia tidak marah.
3
Apa perbedaan ritual mengatasi tikus di Desa Grojogan dan di Desa Adonara?
Jawaban Pertanyaan 3
4
Setelah membaca teks tersebut, seorang pembaca berpendapat bahwa ritual tikus dapat mempertahankan hubungan baik antara manusia dan alam.
Tuliskan bukti dari teks yang mendukung pendapat tersebut!
Jawaban Pertanyaan 4
5
Tentukan apakah pernyataan berikut sesuai dengan petani Adonara atau Grojogan!
Kamu dapat klik "Pilih" pada kolom "Pilihan" untuk memilih jawaban.
Jawaban Pertanyaan 5


6
Apa manfaat ritual membasmi tikus bagi lingkungan alam?
Jawaban Pertanyaan 6
7
Judul teks "Tikus: Dibenci atau Dipuja" sudah sesuai dengan isinya. Jelaskan alasanmu!
Jawaban Pertanyaan 7
Pak Guru Frans
Mitos tentang tikus seperti teks tersebut menjadi salah satu cerita rakyat yang berkembang di tengah-tengah masyarakat Indonesia. Untuk memahami lebih jauh tentang mitos, klik pada tab "Pengertian Mitos, Legenda, dan Fabel"!
8
Manakah pernyataan yang benar berdasarkan isi teks tersebut?
Kamu dapat memilih lebih dari satu jawaban.
Jawaban Pertanyaan 8
 
Cerita tentang hewan-hewan yang didewakan karena berperilaku sebagai manusia merupakan fabel.
 
Setiap fabel pasti mengandung pesan moral tertentu sehingga dianggap suci atau sakral.
 
Mitos berbeda dari legenda karena mitos dipercaya benar-benar terjadi sehingga dianggap suci atau sakral.
 
Salah satu contoh legenda adalah cerita tentang anak yang durhaka dikutuk oleh ibunya menjadi batu yang dikenal dengan cerita Malin Kundang.
9
Cerita fabel dibuat untuk ....
Jawaban Pertanyaan 9
 
memberikan pesan moral
 
menambah pengetahuan
 
menguji pengetahuan
 
memberikan hiburan
10
Hal apakah yang membedakan legenda dan mitos?
Jawaban Pertanyaan 10
 
Legenda tidak dipercaya turun menurun sebagaimana mitos.
 
Legenda bukanlah cerita zaman dahulu sebagaimana mitos.
 
Legenda dianggap benar-benar terjadi, tidak seperti mitos.
 
Legenda tidak dianggap sakral sebagaimana mitos.
11
Tentukan apakah judul cerita berikut tergolong fabel, mitos, atau legenda!
Kamu dapat klik "Pilih" pada kolom "Pilihan" untuk memilih jawaban.
Jawaban Pertanyaan 11







Pak Guru Frans
Tanpa kita sadari, ada banyak mitos dalam kehidupan manusia di era modern ini. Mitos-mitos tersebut berkaitan dengan ranah-ranah kehidupan manusia. Berikut kita akan bahas beberapa mitos modern yang masih hidup di masyarakat sekarang ini. Klik pada tab "Mitos Modern"!
12
Mengapa mitos tertentu dipercaya sebagai fakta oleh sebagian masyarakat?
Jawaban Pertanyaan 12
13
Apa sebenarnya yang menyebabkan timbulnya jerawat setelah makan kacang?
Jawaban Pertanyaan 13
 
Kandungan nutrisinya.
 
Proses mengolahnya.
 
Bahan campurannya.
 
Waktu pengolahannya.
14
Tentukan pernyataan berikut merupakan mitos atau fakta!
Kamu dapat klik "Pilih" pada kolom "Pilihan" untuk memilih jawaban.
Jawaban Pertanyaan 14







15
Sampai saat ini iklan sabun mandi dan kosmetik masih banyak yang menampilkan sosok tubuh langsing dan berkulit putih.
Menurutmu, mengapa demikian?
Jawaban Pertanyaan 15
Pak Guru Frans
Meskipun mitos-mitos modern tidak sesuai fakta, nyatanya masih banyak yang percaya pada mitos. Mengapa demikian? Ternyata, mitos memiliki beberapa manfaat dalam kehidupan manusia hingga saat ini. Untuk mengetahui manfaat-manfaat tersebut, klik pada tab "Fungsi Mitos dalam Kehidupan Manusia"!
16
Berdasarkan teks tersebut, mitos dapat dijelaskan secara keilmuan.
Tuliskan bukti dari teks yang mendukung jawabanmu!
Jawaban Pertanyaan 16
17
Masyarakat Bali percaya dengan mitos bantal dan bisul. Alasan apa yang mendasari kepercayaan tersebut?
Jawaban Pertanyaan 17
18
Pilihlah pernyataan yang sesuai dengan isi teks!
Kamu dapat memilih lebih dari satu jawaban.
Jawaban Pertanyaan 18
 
Beberapa mitos yang mengandung larangan tertentu dapat dijelaskan latar sejarah dan budayanya.
 
Sebagian manusia modern bergantung pada mitos pada saat menghadapi kesulitan yang tidak dapat diatasinya.
 
Menurut Claude Levi-Strauss, mitos adalah keinginan yang tidak disadari sesuai dengan kenyataan sehari-hari.
 
Menurut ilmuwan Prancis, mitos bermanfaat untuk memahami hal-hal yang dapat dijelaskan akal sehat.
 
Munculnya mitos raja tikus di komunitas petani tertentu dapat dipahami karena sulitnya membasmi hama tikus.
19
Teks "Fungsi Mitos dalam Kehidupan Manusia" menyediakan informasi yang dapat dipercaya tentang manfaat mitos. Jelaskan alasanmu!
Jawaban Pertanyaan 19
Pak Guru Frans
Selamat! Kamu telah menyelesaikan penelitianmu tentang Mitos.
Pak Guru Frans
Sebelum keluar, periksa kembali jawaban-jawabanmu dengan menggulirkan kursor kembali ke atas. Kalau kamu mau mengubah jawabanmu, jangan lupa mengeklik “SIMPAN.”
Pak Guru Frans
Kalau kamu sudah yakin dengan jawabanmu, klik tombol "Keluar"!