Pak Guru Rudi
Apakah kamu pernah mendengar kata glokalisasi sebelumnya? Hari ini kita akan belajar tentang glokalisasi yang terjadi dalam kehidupan dan kebudayaan kita sehari-hari.
Pak Guru Rudi
Mari kita mulai dengan menggunakan “Google” untuk mencari informasi di internet tentang glokalisasi.
1
Lihatlah kolom pencari google di sisi kiri. Klik tautan yang paling tepat menjelaskan tentang glokalisasi!
2
Apa yang dimaksud dengan jargon?
Jawaban Pertanyaan 2
3
Apa yang dimaksud dengan glokalisasi?
Jawaban Pertanyaan 3
4
Berikut yang bukan definisi dari glokalisasi adalah …
Jawaban Pertanyaan 4
 
Perpaduan antara konsep lokal dan global
 
Berpikir secara global, bertindak secara lokal.
 
Berpikir secara mendunia dan mengorbankan kebudayaan lokal
 
Proses global dipengaruhi oleh nuansa lokal
Pak Guru Rudi
Klik pada tab “Mengapa Terjadi Glokalisasi” untuk mengetahui bagaimana glokalisasi terjadi.
5
Mengapa terjadi glokalisasi?
Jawaban Pertanyaan 5
Jawaban Pertanyaan 6
7
Kapan glokalisasi muncul?
Jawaban Pertanyaan 7
Jawaban Pertanyaan 8
Pak Guru Rudi
Kamu sudah mengetahui mengapa glokalisasi terjadi. Untuk mengetahui contoh glokalisasi, klik tautan berikut ini:
9
Berdasarkan informasi di dalam teks di samping, jelaskan bagaimana Sushi Rendang mengalami proses glokalisasi!
Jawaban Pertanyaan 9
10
Jika nasi di dalam Sushi Rendang diganti dengan nasi uduk, apakah juga mengalami proses glokalisasi? Jelaskan alasanmu!
Jawaban Pertanyaan 10
11
Astrina adalah seorang pemilik restoran yang ingin membuat menu baru pasta. Pasta adalah makanan khas Italia yang terbuat dari tepung. Jenis-jenis pasta yang terkenal di Indonesia antara lain spaghetti dan fetucini. Pilihlah dua menu pasta dari daftar berikut ini yang dapat menjadi contoh glokalisasi!
Jawaban Pertanyaan 11
 
Pasta Agnolotti
Potongan pasta pipih yang diisi daging atau sayuran, lalu dilipat jadi dua.
 
Chicken Spaghetti Green
Spaghetti dipadukan dengan cabe ijo, lengkap dengan potongan daging ayam
 
Great Ravioli
Dua lembar pasta yang tengahnya diisi daging, keju, atau sayur, lalu direkatkan.
 
Spicy Yummy Pasta
Pasta yang lembut dengan sambal matah yang membakar lidah, serta daging bebek yang gurih
Pak Guru Rudi
Klik pada tab "Musik" untuk mengetahui contoh lain dari glokalisasi.
12
Sebutkan hal apa saja yang biasanya terdapat dalam musik hiphop!
Jawaban Pertanyaan 12
13
Sebutkan tiga unsur glokalisasi yang ada di dalam grup hiphop Jogja HipHop Foundation!
Jawaban Pertanyaan 13
14
Mengapa hiphop digunakan sebagai musik perlawanan di Amerika?
Jawaban Pertanyaan 14
15
Judul yang tepat untuk teks tersebut adalah …
Jawaban Pertanyaan 15
 
Glokalisasi dalam Seni Indonesia
 
Batik dalam Pentas Musik HipHop
 
Perkembangan Musik HipHop Jogjakarta
 
Glokalisasi pada Budaya HipHop di Jogjakarta
Pak Guru Rudi
Dari kedua contoh glokalisasi tersebut, tidak dapat dimungkiri bahwa glokalisasi juga pada akhirnya memengaruhi sebuah masyarakat dari segi ekonomi. Klik tab "Ekonomi" untuk mengetahui grafik penjualan dari restoran cepat saji.
16
Mengapa restoran cepat saji yang dimaksud memiliki menu yang berbeda-beda di setiap negara?
Jawaban Pertanyaan 16
17
Menu lokal yang ditawarkan dari restoran cepat saji pada teks di samping adalah …
Jawaban Pertanyaan 17
18
Pada bulan apa, menu ayam goreng + nasi uduk + es teh manis mengalami penjualan tertinggi?
Jawaban Pertanyaan 18
 
Februari
 
Maret
 
Juli
 
Oktober
19
Judul yang tepat untuk wacana tersebut adalah …
Jawaban Pertanyaan 19
 
Menu Restoran Cepat Saji
 
Menu Lokal di Restoran Internasional
 
Penjualan Nasi Uduk di Restoran Cepat Saji
 
Perbandingan Penjualan di Restoran Cepat Saji
20
Apa yang dapat kamu simpulkan dari grafik penjualan di samping?
Jawaban Pertanyaan 20
Pak Guru Rudi
Selamat! Kamu telah menyelesaikan penelitianmu tentang glokalisasi.
Pak Guru Rudi
Sekarang kamu bisa memeriksa ulang jawaban-jawabanmu dengan menggulirkan layar ke atas. Kalau kamu mengubah jawabanmu, jangan lupa mengeklik “SIMPAN.”
Pak Guru Rudi
Kalau kamu sudah puas dengan jawabanmu, klik tombol Keluar di bawah ini.